Entries by Humas Janabadra

Fakultas Teknik Universitas Janabadra Gelar Workshop Pendampingan Penulisan Artikel di Jurnal Bereputasi

Fakultas Teknik Universitas Janabadra Yogyakarta mengadakan Workshop Pendampingan Penulisan Artikel pada Jurnal Bereputasi pada Rabu, 5 Februari 2025. Acara ini berlangsung di Hotel Royal Darmo Malioboro dan dihadiri oleh para dosen serta jajaran struktural Fakultas Teknik Universitas Janabadra. Workshop ini menghadirkan Dr. Nindyo Cahyo Kresnanto, S.T., M.T., seorang praktisi berpengalaman dalam publikasi ilmiah, sebagai pemateri […]

Phintraco Sekuritas Dorong Literasi Keuangan di Universitas Janabadra

Phintraco Sekuritas sebagai salah satu perusahaan pekuritas, Anggota Bursa Efek Indonesia yang menyediakan layanan Perantara Pedagang Efek dan Penjamin Emisi Efek. Kamis (23/1/2025) Phintraco Sekuritas melaksanakan program edukasi pasar modal bagi guru dan siswa dalam acara seminar yang diselenggarakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Janabadra Yogyakarta. Acara ini bertujuan meningkatkan literasi keuangan dengan memperkenalkan investasi […]

WORKSHOP REINVENTING VISI MISI TUJUAN SASARAN DAN PEMUTAKHIRAN KURIKULUM OBE TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS JANABADRA YOGYAKARTA (UJB

Yogyakarta, 8 Januari 2025 – Fakultas Teknik Universitas Janabadra (FT-UJB) menyelenggarakan Workshop Peninjauan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran (VMTS) dan Pemutakhiran Kurikulum berbasis Outcome-Based Education (OBE) dalam rangka peningkatan kualitas perencanaan dan pelaksanaan program akademik program studi. Seiring dengan tuntutan kompetensi lulusan dan dinamika perkembangan Program Studi, FT-UJB terus berupaya melakukan pengembangan dengan mengundang stakeholders untuk […]

Raih Akreditasi “Baik Sekali” Prodi Teknik Mesin Universitas Janabadra Yogyakarta Selenggarakan Tasyakuran

Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Janabadra Yogyakarta, menggelar acara tasyakuran pada Senin, 20 Desember 2024 untuk pencapaian akreditasi “Baik Sekali” yang diberikan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Teknik (LAM Teknik). Acara yang berlangsung di ruang multi purpose Universitas Janabadra Yogyakarta. Acara ini dihadiri oleh dosen, tenaga pendidik serta beberapa mahasiswa fakultas teknik Universitas Janabadra […]

Pelatihan Smart Farming Oleh Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta

Pada Kamis, 19 Desember 2024, Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta menyelenggarakan pelatihan bertema Smart Farming sebagai rangkaian peringatan Dies Natalis ke-30 fakultas Pertanian dengan tema Penerapan Pertanian Cerdas untuk Kemandirian Pangan . Pelatihan ini dirancang khusus untuk guru dan pelajar dari Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Jawa Tengah (Jateng) guna memperkenalkan teknologi pertanian modern. Tujuan utama kegiatan […]

manfaatkan peralatan hibah Dikti Universitas Janabadra sukses lakukan sosialisasi SKPI secara hybrid

Universitas Janabadra Yogyakarta mengadakan acara sosialisasi Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI) tingkat universitas dengan format hybrid. Narasumber dalam acara ini adalah Dr. Nindyo Cahyo Kresnanto, S.T., M.T., selaku Ketua PPK (Pusat Pengembangan Kompetensi) UJB, yang didampingi oleh Erna Sri Wibawanti, S.H., M.Hum., selaku Wakil Rektor 1 yang bertanggung jawab atas urusan akademik, serta Della Nanda […]

Universitas Janabadra Yogyakarta Gelar Sertifikasi ISO 9001:2015 Dorong Mutu dan Prestasi Internasional

  Selasa, 17 Desember 2024, Universitas Janabadra Yogyakarta melaksanakan sertifikasi ISO 9001:2015 dengan menghadirkan asesor Drs. Ipnu Graha, M.Pd., dan Drs. Beny Kristanto dari TUV Rheinland, lembaga terpercaya di bidang pengujian, inspeksi, dan sertifikasi. ISO 9001 adalah standar internasional untuk sistem manajemen mutu yang dirancang oleh International Organization for Standardization (ISO). Sertifikasi ini bertujuan membantu […]

Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta mengadakan Seminar Agriculture 2024 dengan tema “Integrasi Kearifan Lokal dalam Bisnis Global”

  Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta menyelenggarakan Seminar Agriculture 2024 dengan tema “Kearifan Lokal dalam Bisnis Global” pada hari Jumat, 6 Desember 2024. Acara tersebut berlangsung di Ruang Eksekutif Kampus UJB Pusat, Pingit, dengan menghadirkan Andika Mahardika, pemilik Aradaya, sebagai pembicara utama. Peserta seminar mayoritas berasal dari kalangan mahasiswa Universitas Janabadra Yogyakarta, namun sejumlah mahasiswa […]

UJB dan UNDARIS Jalin Kerja Sama Strategis demi Masa Depan Pendidikan

Sebagai landasan kerja sama sebagai mitra dalam melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Universitas Janabadra Yogyakarta (UJB) dan Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman (UNDARIS) telah menandatangani MoU (Memorandum of Understanding) pada Rabu, 4 Desember 2024. MoU ini merupakan wujud komitmen bersama untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia, khususnya di UJB dan UNDARIS. Ruang lingkup kerja […]

Prodi Teknik Mesin FT UJB Gelar Kuliah Tamu dengan Tema ” Peluang dan Tantangan Kendaraan Listrik di Yogyakarta.”

Prodi Teknik Mesin, FT UJB menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan pengajar dari praktisi yaitu Kasmin Riyadi yang merupakan owner dari PT. Alberindo Prima Persada, sebuah perusahaan yang bergerak dalam rintisan alat berat Indonesia dengan brand  “Kasmino” seperti excavator, mini loader, mini molen dan kendaraan listrik yang berlokasi di UKM Center Kota Semarang. Kuliah tamu ini diikuti […]