Entries by Humas Janabadra

Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta mengadakan Seminar Agriculture 2024 dengan tema “Integrasi Kearifan Lokal dalam Bisnis Global”

  Fakultas Pertanian Universitas Janabadra Yogyakarta menyelenggarakan Seminar Agriculture 2024 dengan tema “Kearifan Lokal dalam Bisnis Global” pada hari Jumat, 6 Desember 2024. Acara tersebut berlangsung di Ruang Eksekutif Kampus UJB Pusat, Pingit, dengan menghadirkan Andika Mahardika, pemilik Aradaya, sebagai pembicara utama. Peserta seminar mayoritas berasal dari kalangan mahasiswa Universitas Janabadra Yogyakarta, namun sejumlah mahasiswa […]

UJB dan UNDARIS Jalin Kerja Sama Strategis demi Masa Depan Pendidikan

Sebagai landasan kerja sama sebagai mitra dalam melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Universitas Janabadra Yogyakarta (UJB) dan Universitas Darul Ulum Islamic Centre Sudirman (UNDARIS) telah menandatangani MoU (Memorandum of Understanding) pada Rabu, 4 Desember 2024. MoU ini merupakan wujud komitmen bersama untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia, khususnya di UJB dan UNDARIS. Ruang lingkup kerja […]

Prodi Teknik Mesin FT UJB Gelar Kuliah Tamu dengan Tema ” Peluang dan Tantangan Kendaraan Listrik di Yogyakarta.”

Prodi Teknik Mesin, FT UJB menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan pengajar dari praktisi yaitu Kasmin Riyadi yang merupakan owner dari PT. Alberindo Prima Persada, sebuah perusahaan yang bergerak dalam rintisan alat berat Indonesia dengan brand  “Kasmino” seperti excavator, mini loader, mini molen dan kendaraan listrik yang berlokasi di UKM Center Kota Semarang. Kuliah tamu ini diikuti […]

LP3M UJB Adakan Workshop Strategi Jurnal Tembus Scopus

Senin 3 Desember 2024 LP3M Universitas Janabadra Yogyakarta Mengadakan Workshop untuk Dosen UJB dengan Tema Workshop Strategi Tembus Jurnal Bereputasi dengan pemateri Prof. Abba Suganda Girsang, S.T., M.Cs., Ph.D seorang Guru Besar Bidang Soft Computing yeng sudah ahli dalam penelitian dan penyusunan Jurnal, yang di hadiri oleh Dosen pengampu kuliah dari Universitas Janabadra Yogyakarta. Dr. […]

Fakultas Teknik UJB Jalin Kerjasama Magang dengan PT. Virama Karya dan Riss Hotel Malioboro

Pada Jumat, 29 November 2024, Fakultas Teknik Universitas Janabadra Yogyakarta (FT-UJB) menyelenggarakan acara Sosialisasi Magang dan Penandatanganan Kerja Sama dengan PT Virama Karya (Persero) dan Riss Hotel Malioboro. Acara ini dibuka oleh Dekan Fakultas Teknik, Fatsyahrina Fitriastuti, S.Si., M.T., yang memberikan pesan kepada mahasiswa terkait pentingnya program magang dalam meningkatkan kesiapan kerja. Dalam sambutannya, Fatsyahrina […]

Tingkatkan Kemampuan Berkomunikasi secara Profesional,Fakultas Teknik UJB Gelar Workshop Public Speaking

Dalam upaya meningkatkan kemampuan komunikasi dan pelayanan di lingkungan akademik, Fakultas Teknik Universitas Janabadra mengadakan Workshop Public Speaking khusus untuk karyawan dan pejabat struktural serta dosen-dosen muda. Workshop ini diselenggarakan pada Senin, 25 November 2024 di kampus Universitas Janabadra. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan berbicara di depan audiens dengan lebih percaya diri, mengajarkan teknik […]

Dosen FT-UJB Mengikuti Join Research & Training di Taiwan

Dalam rangka program internasionalisasi kampus Universitas Janabadra Yogyakarta, salah satu Dosen Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Janabadra Yogyakarta (FT-UJB) Dr. Eng. Mochamad Syamsiro mengikuti International Joint Research & Training Program yang diselenggarakan oleh National Tsing Hua University (NTHU) Taiwan dari tanggal 29 Oktober – 9 November 2024 di kampus NTHU kota Hsinchu Taiwan. Acara dengan […]

Lowongan Dosen dan Karyawan (Tenaga Kependidikan) Universitas Janabadra (UJB) Yogyakarta

PENGUMUMAN: Lowongan Dosen dan Karyawan (Tenaga Kependidikan) Universitas Janabadra (UJB) Yogyakarta Nomor : 1700/A.3/R/UJB/XI/2024 Tim Pelaksana Penerimaan Pegawai Administrasi dan Dosen (TPPPAD) Universitas Janabadra (UJB) Yogyakarta membuka lowongan pekerjaan dan kesempatan berkarir sebagai berikut : FORMASI DAN KUALIFIKASI :   DOSEN PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL Pendidikan min. S2 Teknik Sipil bidang Ilmu Transportasi khususnya Perkerasan […]

DI PENGHUJUNG TAHUN UJB RAIH INSENTIF INOVASI PEMBELAJARAN

Sebagai institusi pendidikan tinggi yang berkomitmen pada nilai-nilai kebangsaan dan masa depan generasi penerus bangsa, Universitas Janabadra (UJB) Yogyakarta selalu mencari terobosan demi pengembangan kompetensi mahasiswa peserta didik. Salah satu yang sedang dan terus diupayakan adalah memperbaiki dan melengkapi sistem pembelajaran dengan mengadopsi metode pengajaran inovatif, terutama melalui teknologi pembelajaran. UJB telah cukup lama (2017) […]

,

Sukacita Dies 66 UJB: bagi-bagi doorprize dan grandprize di acara Jalan Sehat

Tahun 2024 Universitas Janabadra genap berumur 66 tahun. Enam puluh enam (66) tahun adalah umur yang sudah cukup panjang bagi sebuah perguruan tinggi swasta (PTS). Sebagai ungkapan syukur sekaligus menatap masa depan, Universitas Janabadra selalu merayakan Dies Natalis setiap tahun tepatnya dirayakan pada tanggal 7 Oktober dengan Upacara Pidato Dies Natalis. Rangkaian kegiatan perayaan dirayakan […]