Membangun kerjasama Internasional Pendidikan Tinggi, Mou dengan China dan Jerman
Janabadra sudah melangkah lebih maju dengan mewujudkan kerjasama dimulai dengan pembuatan MOU dengan universitas di Luar Negeri. Perjalanan bersama APTISI ke China membuahkan penandatanganan MOU dengan Nanjing Xiaozhuang University, China. Juga berhasil diwujudkan kerjasama dengan Jerman.
Gbr Wakil Rektor I Bidang Akademik Ir. Cungki Kusdarjito, MP, PhD menandatangani MOU disaksikan ketua APTISI
Kerjasama Prodi dengan Prodi juga berhasil ditandatangani antara Master Program of Givil Engineering, Faculty of Engineering, Janabadra University, Yogyakarta-lndonesia dan Master Program of tntegrated Water Resources Management Gologne University of Applied Science Cologne, Germany. GaleryFoto
Prof. Tomi Suryo Utomo, S.H., LL.M., Ph.D merupakan penerima SK Guru Besar ke 42 dari 6000 dosen perguruan
tinggi swasta yang ada di Yogyakarta. Prof. Tomi Suryo Utomo, S.H., LL.M., Ph.D sebagai Guru Besar tentu menjadi kebanggaan bagi Universitas Janabadra. Menurut beliau Guru Besar bukanlah akhir karir tapi awal dari lahirnya karya-karya baru yang akan diciptakan setelah menjadi guru besar. Menurut ketua Yayasan PT Janabadra bahwa tugas utama Prof. Tomi Suryo Utomo, S.H., LL.M., Ph.D sebagai dosen di Universitas Janabadra adalah menghasilkan doktor-doktor baru, bisa membina keilmuan dan membina junior-junior agar lebih cepat lulus dengan IP maksimal.
LINKFOTO